Bisnis online
Dapet Duit Lewat blog
Begitu mendengar kata pay per click alias PPC mungkin banyak yang teringat dengan google adsense. Tidak salah lagi karena google adsense merupakan salah satu program penghasil uang secara online dengan sistem pay per click. Sudah banyak orang, dalam hal ini pemilik blog ataupun website yang berhasil mendapatkan banyak uang dari google adsense. Akan tetapi banyak juga yang gagal. Kegagalan disebabkan karena pemilik website ataupun blog kurang serius di bisnis ini. Serius dalam artian meningkatkan traffic tinggi ke blog atau website mereka. Yang kedua biasanya disebabkan karena blog atau website yang digunakan menggunakan bahasa Indonesia. Google Adsense lebih cocok digunakan untuk blog berbahasa inggris.
Jadi, jika saya punya blog atau website berbahasa indonesia sudah pasti gagal dong? Belum tentu. Walaupun gagal di google adsense, masih banyak kok program serupa google adsense. Di sini saya akan menjelaskan sedikit tentang program itu. Pastinya program ini milik Indonesia. Dan biasanya ada persyaratan hanya boleh dipasang di blog berbahasa Indonesia. Di bawah ini adalah tempat di mana anda bisa mendapatkan PPC dalam bahasa Indonesia. Tapi menurut saya google adsense tetap lebih canggih dalam menentukan iklan yang sesuai dengan content blog atau website masing-masing
1. Topdeh.com
2. bikinduit.com
3. komisi gratis.com
4. sepuluhribu.com
semua yang ada di atas pada intinya sama. Daftar -> ambil code -> pasang di website -> ada yang klik -> terima uang
Tapi jangan sampai Anda memasang semua iklan di atas pada 1 blog sekaligus. Bisa-bisa tidak ada pengunjung ke blog Anda karena isinya iklan semua
Lebih lengkapnya akan dijelaskan pada blog tutorial selanjutnya. Oh iya dari kelima PPC Indonesia itu yang sudah saya buktikan berhasil adalah Topdeh.com
dan membuat saya dapet duit lewat blog.
Pet crates semoga bisa bermanfaat bagi yang pengin dapet duit lewat blog melalui bisnis online.

No comments:
Post a Comment